Image

No-Kategori

No-Kategori

DESTINASI WISATA POPULER

Pantai Difur termasuk salah satu pantai favorit masyarakat Kota Tual, pantai yang teraletak di Desa Labetawi Kecamatan Dullah Utara dapat di tempuh kurang lebih 30 menit dari Kota Tual. Pantai Difur memiliki potensi pasir putih dan juga halus yang ...
Sobat Wisata, Kali ini kita akan membahas mengenai salah satu tarian tradisional dari daerah Maluku nih. Tarian ini biasa digunakan sebagai tarian selamat datang untuk menyambut tamu atau perayaan tertentu. Tari bernama Tari CakaleleApa ...
Waren merupakan Wisata Alam yang menjadi unggulan Desa Ngadi, Kota Tual. Jarak tempuh dari pusat kota Tual menggunakan kendaraan roda dua dan roda empat ± 20 menit, danau Waren Luas nya berkisar 409 m². di sekeliling danau terdapat pohon - pohon ...
Meriam dan Benteng Pertahanan Duroa terletak di Desa Dullah Laut adalah peninggalan tentara Jepang. Letaknya berada dalam kawasan Pantai Duroa memudahkan wisatawan untuk mengenal lebih jauh tentang benteng dan meriam Duroa. Untuk menuju pantai ini ...
Destinasi wisata pulau Adranan berlokasi di desa Dullah Laut, Kecamatan Dullah Utara Kota Tual.  Untuk ke pulau cantik ini memakan waktu 30 menit dari pusat Kota Tual. Pulau tak berpenghuni dengan luas sekitar 500 meter persegi satu ini ...
Salah satu kecantikan yang di miliki Kepulauan Kei adalah Pulau Baer atau disebut juga Pulau Bair. Pulau ini tak berpenghuni; memiliki keunikan pesonanya sendiri yakni dua teluk teduh dengan air lautnya yang berwarna hijau kebiruan. Pulau Bair ...
Pellentesque elementum sem vel arcu mattis fringilla. Nulla sed pellentesque enim. Vestibulum facilisis augue ac blandit ullamcorper. Praesent rutrum eu magna quis sodales. Nunc enim diam, porta ut sagittis eget, placerat vitae sem. Etiam in turpis ...
Makanan yang masih berbahan dasar dari singkong yang satu ini memilik sebuah nama yaitu Embal. Nama Embal sendiri sudah sangat familiar diketahui oleh masyarakat sekitar yang tinggal di daerah Tual provinsi Maluku. Makanan yang satu ini bahkan sudah ...
  konten ini sedang dalam pengembangan.informasi terkait lainnya akan kami update segera.  
Pulau warat neu merupakan pulau kecil seluas 1 hektar, berada dekat dengan pulau Tayando Yamtel . Pulau Warat Neu memiliki daya tarik pada bentuk pulau yang kecil dengan pasir putih halus dan dihuni satwa burung. Setiap sore pulau ini ramai ...
Salah satu destinasi wisata tercantik yang ada di Kota Tual. Suguhan Pasir yang menjorok ke laut laksana pelangi putih penuh pesona. Lokasinya mudah dijangkau. Hamparan laut biru-hijau nan jernih berpadu dengan pasir putih memukau sepanjang mata ...
Makanan khas yang satu ini berbahan dasar rumput laut.  Lad, merupakan makanan jenis lauk pauk yang hampir seluruh Masyarakat Kei mengakui kelezatannya. Manfaat dari Lad / anggur laut dapat dijadikan sebagai bahan lalapan atau bahan urapan ...
Mengunjungi Tual tidak hanya memanjakan mata dengan keindahan alamnya, tetapi juga akan memuaskan lidah kalian dengan aneka hidangan khas yang autentik. Dengan ragam hasil laut dan rempah-rempah lokal, kuliner Tual menjadi pengalaman kuliner yang ...
Pulau yang dihiasi dengan hamparan pasir putih yang memanjang membelah lautan. Tempat ini disetiap Bulan Oktober selalu dikunjungi oleh Kapal Pesiar asal Inggris untuk memperingati jejak perjalanan Sejarah.
konten ini sedang dalam pengembangan.informasi terkait lainnya akan kami update segera.  
Desa Wisata Taar Memiki keunggulan adalah kaya akan budaya kearidan loka dan yang membuat Desa Taar unik adalah Desa Taar adalah Desa Penerima Agama Kristen Protestan Pertama di Kepulaun Kei, dan yang membawakannya langsung adalah Putra Asli Desa ...

KOLASE FOTO

No-Kategori

 

Daftar Objek Wisata

Kota Tual

Kecamatan Dullah Utara

  1. Bunker Pantai Tamedan Desa Tamedan
  2. Pantai Difur Desa Lebetawi
  3. Pantai Dullah Desa Dullah
  4. Pantai Nam Indah Desa Ohoitahit
  5. Danau Waren Desa Ngadi
  6. Danau Fanil Desa Ohoitahit
  7. Pantai Duroa Desa Dullah Laut
  8. Meriam dan Benteng Pertahanan Duroa Desa Dullah Laut
  9. Danau Tahit Ko Desa Dullah Laut
  10. Pulau Adranan Desa Dullah Laut
  11. Pulau Rumadan Desa Dullah Laut
  12. Pulau Bair Desa Dullah Laut
  13. Pulau Ohoimas Desa Dullah Laut

Kecamatan Dullah Selatan

  1. Teluk Un Desa Taar
  2. Fid Bangir Desa Taar
  3. Jembatan Gantung Fair Desa Tual
  4. Taman Kota Tual Kelurahan Lodar El
  5. Pulau Ut Dusun Ut
  6. Alat Musik Tradisional Ekal Desa Taar

Kecamatan Tayando Tam

  1. Pulau Varat Neu Desa Tayando Yamtel
  2. Pulau Nusreen Desa Tayando Yamtel
  3. Pulau Ree Desa Tayando Yamtel
  4. Goa Tengkorak Kepala Tujuh Desa Tayando Yamtel
  5. Tarian Tradisional Debus Desa Tayando Yamtel
  6. Masjid Tua dan Kuburan Tua Desa Tayando Yamru
  7. Goa Kapal Kandas Desa Tayando Yamru
  8. Vat Laai (Batu Timbul) Desa Tayando Yamru

Kecamatan Kur Utara

  1. Pulau Kaimer Pulau Kaimer
  2. Meriam dan Benteng Pertahanan Kaimer Pulau Kaimer
  3. Pulau Bui Pulau Kaimer
  4. Pantai Tubur Desa Lokwirin
  5. Pantai Werajo Desa Lokwirin
  6. Fat Amfina Pit (Batu Perempuan Tujuh) Desa Lokwirin
  7. Pantai Namaselap Desa Tubyal

Kecamatan Kur Selatan

  1. Pulau Mangur Pulau Mangur
  2. Pulau Woning Pulau Woning
  3. Pulau Fadol Pulau Fadol
  4. Tebing Batu, Goa, dan Pantai Desa Pasir Panjang & Desa Hirit
  5. Telaga Werwari Desa Hirit
© 2026 Dinas Pariwisata - Kota Tual by OrangKei